Nusantara
Pj. Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun, bersama dengan Sekretaris Daerah, Asisten Perekonomian dan Pembangunan serta sejumlah pejabat teknis terkait, menghadiri Rapat Pengendalian Inflasi Bersama dengan Menteri Dalam Negeri secara virtual di Ruang Rapat Bupati Lantai 3, Senin (25/9/2023).