Cek Fakta
Beredar sebuah unggahan video di media sosial TikTok yang mengeklaim bahwa Presiden Prabowo Subianto marah kepada Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka terkait program "Lapor Mas Wapres" yang dibuat tanpa koordinasi sebagai bentuk manuver politik Wapres Gibran.