PENJUALAN SAPI KURBAN MENURUN

Unduh Foto - Album: IDULADHA 1444H



Seorang warga (kiri), melihat sapi kurban yang akan dibelinya di Kelurahan Huangobotu, Kecamatan Dungingi, Kota Gorontalo, Sabtu (24/6/2023). Berdasarkan informasi dari pemilik lapak, penjualan sapi kurban tahun ini menurun. Salah satu penyebabnya karena tidak adanya pengiriman sapi ke pulau Kalimantan, sehingga stok sapi di Gorontalo menumpuk. Pada tahun 2022, lapak di Kelurahan Huangobotu bisa menjual 84 ekor sapi kurban. Saat ini jelang beberapa hari lagi Iduladha, sapi kurban yang terjual baru sebanyak 22 ekor. MC Prov. Gorontalo/Roman/Haris