WELCOMING DANCE SAMBUT PENGUNJUNG WISATA

Unduh Foto - Album: PARIWISATA



Sejumlah penari menyuguhkan welcoming dance  untuk menyambut dan menghibur pengunjung wisata Jatim Park 1 (JP 1) di Kota Batu,Sabtu (10/6/2023). JP 1 merupakan tempat rekreasi dan taman belajar masa kini yang menawarkan permainan, pengetahuan hingga hiburan serta pameran adat budaya Jawa Timur yang dilengkapi dengan Science Center dan pembelajaran tentang budaya Indonesia. JP ! merupakan salah satu icon pariwisata di Jawa Timur. MC Prov Jatim/Syania IP/Henry IP