Pelayanan Kesehatan Bergerak Tahap I di Daerah Terpencil, Perbtasan dan Kepulauan

: Pelayanan Kesehatan Bergerak Tahap I di Daerah Terpencil, Perbtasan dan Kepulauan -Foto:Mc.Seluma


Oleh MC KAB SELUMA, Sabtu, 29 Juni 2024 | 12:04 WIB - Redaktur: Eka Yonavilbia - 49


Tais,InfoPublik - Bupati Seluma diwakili Asisten Pemerintahan dan Kesra Hendarsyah,  membuka kegiatan Pelayanan Kesehatan Bergerak Tahap I di Daerah Terpencil, Perbatasan dan Kepulauan (DTPK) di Desa Lubuk Resam Kecamatan Seluma Utara, Selasa (25/6/2024).
 
Dihadiri Kabid Yankes SDK Provinsi Bengkulu mewakili Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu, Kepala Dinas Kesehatan Seluma,Dekan Universitas Dehasen Bengkulu, Camat Seluma Utara, Kepala Dinas PMD Seluma, Kepala BPJS Seluma, Kepala.Desa Lubuk Resam dan Apdesi Seluma Utara.
 
Asisten Pemerintahan dan Kesra menyampaikan kegiatan ini merupakan perwujudan dari salah satu program kegiatan prioritas Bupati dan Wakil Bupati Seluma yakni Seluma Melayani.
 
"Semoga kegiatan yang akan dilaksanakan selama 4 hari ini menjadi momentum peningkatan indeks kesehatan dan dapat membantu dalam penurunan stunting di Kabupaten Seluma", ujar Asisten 1.
 
Kegiatan ini mendatangkan Dokter Spesialis Anak, Dokter Spesiali Penyakit Dalam, Dokter Umum, Dokter Gigi, Bidan, Perawat dan Nakes lainnya yang menunjang pemberian pelayanan kesehatan. (EM/MC Kabupaten Seluma/Dinas Kominfo, Persandian dan Statistik Kabupaten Seluma/Eyv).
 

Berita Terkait Lainnya

  • Oleh MC KAB SELUMA
  • Selasa, 2 Juli 2024 | 09:05 WIB
Suardi Hadiri Puncak Peringatan Hari Keluarga Nasional ke-31 2024
  • Oleh MC KAB SELUMA
  • Selasa, 2 Juli 2024 | 08:49 WIB
Optimalisasi Pembayaran Pajak di Kabupaten Seluma 2024
  • Oleh MC KOTA PONTIANAK
  • Senin, 1 Juli 2024 | 12:31 WIB
Pembukaan Kembali Area Car Free Day di Pontianak Disambut Antusias
  • Oleh MC KAB SELUMA
  • Sabtu, 29 Juni 2024 | 12:06 WIB
Rapat Koordinasi Acara dan Penyambutan Utusan Khusus Keperesidenan RI