Pj Bupati HSU Minta ASN Tingkatkan Disiplin dan Kerja Tim

:


Oleh MC KAB HULU SUNGAI UTARA, Senin, 6 November 2023 | 17:54 WIB - Redaktur: Fajar Wahyu Hermawan - 61


Amuntai, InfoPublik - Penjabat (Pj) Bupati Hulu Sungai Utara (HSU) Zakly Asswan meminta seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di HSU untuk meningkatkan kedisplinan, terutama dalam pelayanan publik ke masyarakat.

"Para ASN sudah selayaknya menjunjung tinggi disiplin, baik itu disiplin kehadiran, disiplin waktu maupun disiplin dalam melaksanakan tugas dan tanggungjawabnya (pelayanan)," ucap Zakly saat memimpin Apel Gabungan di halaman Kantor Bupati HSU, Senin (6/11/2023).

Ia berharap kedepan ASN di HSU selain meningkatkan kedisiplinan, tetapi juga meningkatkan kolaborasi tim dan suasana harmonis saat bekerja.

"Apapun permasalahannya apabila dikerjakan bersama sama InsyaAllah semua pekerjaan akan mudah diselesaikan," tutupnya. (Diskominfosandi/nata/yudi)

 

Berita Terkait Lainnya

  • Oleh MC KOTA PADANG
  • Minggu, 24 November 2024 | 08:56 WIB
Tingkatkan Publikasi, ASN Padang Dibekali Ilmu Jurnalistik dan Media Sosial
  • Oleh MC KAB MALUKU TENGGARA
  • Sabtu, 23 November 2024 | 20:49 WIB
Penjabat Bupati Malra Imbau ASN Tidak Terlibat Politik Praktis
  • Oleh Farizzy Adhy Rachman
  • Jumat, 22 November 2024 | 20:00 WIB
Kementerian PANRB Perkuat Optimalisasi Mal Pelayanan Publik Digital di Daerah
  • Oleh MC KAB AGAM
  • Kamis, 21 November 2024 | 08:37 WIB
Kesehatan Fisik dan Mental adalah Investasi Hidup
  • Oleh MC KAB AGAM
  • Kamis, 21 November 2024 | 08:24 WIB
Pjs Bupati Agam Jadi Instruktur Senam, Ajak ASN Lebih Bugar dan Produktif
  • Oleh Farizzy Adhy Rachman
  • Selasa, 19 November 2024 | 13:55 WIB
Menteri PANRB Minta ASN Komitmen Jaga Netralitas saat Pilkada 2024
  • Oleh Farizzy Adhy Rachman
  • Selasa, 19 November 2024 | 09:24 WIB
Percepatan Pelayanan Publik di Bidang HAM Jadi Prioritas Pemerintah