Nasional Politik & Hukum
-
Oleh Fatkhurrohim
-
Jumat, 1 November 2024 | 11:27 WIB
TNI melalui Komsos 2024 menggandeng masyarakat untuk membangun karakter generasi muda dalam mewujudkan Indonesia Emas, dengan semangat persatuan dan sinergi demi ketahanan nasional.