Nasional Politik & Hukum
Memperingati Hari Pahlawan 2024, Panglima TNI dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menghadiri Upacara Ziarah Nasional di TMPNU Kalibata, Jakarta. Tema "Teladani Pahlawanmu, Cintai Negerimu" mengajak generasi muda untuk meneladani semangat juang pahlawan dalam membangun bangsa.