Nusantara
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jayapura segera melakukan pencetakan surat suara untuk Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati (Pilbup) Jayapura 2024. Pencetakan surat suara ini akan dilakukan PT Gramedia, perusahaan penyedia di Cikarang, Bekasi, mulai 16 Oktober 2024.