Nasional Ekonomi & Bisnis
-
Oleh Dian Thenniarti
-
Senin, 9 September 2024 | 12:50 WIB
Setelah rute KA Blambangan Ekspres diperpanjang dari yang sebelumnya Semarang Tawang Bank Jateng - Ketapang/pp menjadi Pasarsenen - Ketapang/pp sejak 26 Juli 2024 lalu, volume penumpang naik 43,52 persen dibanding 37 hari sebelum diperpanjang (14 Juni s.d 20 Juli).