ORIENTASI DEWAN HAKIM DAN JURI MTQ
-
Oleh
,
-
Senin, 6 Januari 2025 | 00:11 WIB,
-
Fotografer :
,
-
61
Sebanyak 92 orang angggota Dewan Hakim dan Juri mengikuti orientasi Dewan Hakim MTQ Nasional ke-44 Tingkat Kabupaten Tabalong di Kecamatan Muara Uya. Orientasi di aula Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan, Selasa (3/7).Peserta terdiri dari juri 11 cabang MTQ di antaranya tartil Quran, qiraat sabah, tahfidz, syahril Quran, fahmil Quran, khatil dan karya ilmiah. MC Tabalong/Mona
Anda dapat menyiarkan ulang, menulis ulang, dan atau menyalin konten ini dengan mencantumkan sumber infopublik.id