- Oleh MC PROV GORONTALO
- Jumat, 14 Maret 2025 | 20:11 WIB
© 2023 - Portal Berita InfoPublik.
Seorang petugas memandu tes visus mata pada program Cek Kesehatan Gratis (CKG) di Puskesmas Kota Timur, Kota Gorontalo, Selasa (11/3/2025). CKG adalah program Kementerian Kesehatan yang dimulai sejak 10 Februari 2025. Program CKG diberikan sebagai kado bagi warga yang berulang tahun. Tes visus mata adalah pemeriksaan ketajaman penglihatan dengan membaca huruf dalam ukuran dan jarak tertentu. MC Prov. Gorontalo/Nova/Haris