HPI Toba Siap Dukung Pelaksanaan Event F1H2O Powerboat di Balige
Himpunan Pramuwisata Indonesia (HPI) Cabang Kabupaten Toba siap mendukung pelaksanaan event F1H2O Powerboat yang akan dilaksanakan pada 24-26 Februari 2023 nanti di Balige, Kabupaten Toba, Sumut.