Wabub Gresik Kunjungi Perempuan Penyandang Disabilitas Di Bungah
Sebagai bentuk kepedulian sosial, Wakil Bupati Gresik Aminatun Habibah mengunjungi salah satu penyandang disabilitas. Dia adalah Nur Jahirotul Mahiyah (31) yang tinggal di Dusun Pereng Wetan, Desa Melirang, Kecamatan Bungah, Jumat (25/11/2022).