Nasional Ekonomi & Bisnis
-
Oleh Amrln
-
Kamis, 21 April 2016 | 03:05 WIB
Jakarta, InfoPublik - Bank Indonesia memandang perkembangan Utang Luar Negeri masih cukup sehat namun terus mewaspadai risikonya terhadap perekonomian. Utang Luar Negeri (ULN) diharapkan berperan secara optimal dalam mendukung pembiayan pembangunan.