POHON NATAL PERSATUAN di JAKARTA

Unduh Foto - Album: BULAN DESEMBER 2019



Sejumlah pekerja menata botol bekas untuk membuat Pohon Natal di Thamrin 10 Food & Creative Park di Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, Sabtu (21/22/2019). Pohon Natal raksasa yang disebut sebagai "Pohon Natal Persatuan" berdiri setinggi kurang lebih 10 meter. Pohon Natal itu dibuat kolaborasi antara komunitas Kristiani dan Pemprov Jakarta untuk menyampaikan pesan universal tentang kedamain. Infopublik/Amiriyandi