EDUKASI GERAKAN PROTEIN HEWANI CEGAH STUNTING

Unduh Foto - Album: KESEHATAN



Ahli Gizi dari Rumah Sakit Saiful Anwar (RSSA), Adji Hambali memberikan edukasi  terkait pelaksanaan gerakan protein hewani di Kota Malang, Kamis (9/2/2023). Beberapa protein hewani yang tersedia dan mudah diperoleh antara lain seperti telur, ikan, daging dan susu. Pemberian Makanan Tambahan (PMT) yang diberikan merupakan bentuk olahan protein hewani, berupa rolade telur sayuran yang kaya akan protein hewani dan vitamin.  PMT yang diberikan bisa menjadi inspirasi menu olahan protein hewani yang baik untuk pertumbuhan, serta dapat mencegah stunting. MC Kota Malang/Yulian Eka H/Rikha Khusnia Ulfa