Safari Ramadan, Gubernur Jatim Tekankan Pentingnya Silaturahmi
Momentum di bulan suci Ramadhan 1442 H kali ini dimanfaatkan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa melakukan Safari Ramadhan. Kali ini Gubernur Khofifah berbuka bersama Jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jatim di Kabupaten Malang, Minggu (18/4/2021).