Nusantara
Kota Pekalongan - Walikota Pekalongan, HA Afzan Arslan Djunaid, SE meresmikan Sekolah Dasar Islam Nusantara yang terletak di Jl. Sriwijaya No. 2 Kota Pekalongan, Kamis (17/02/2022). Peresmian ditandai dengan pemotongan rangkaian bunga oleh Walikota didampingi Wakil walikota, Ketua DPRD Kota Pekalongan, Ketua PC NU Kota Pekalongan, dan Ketua Yayasan SD Islam Nusantara.