- Oleh MC PROV GORONTALO
- Sabtu, 21 Desember 2024 | 21:09 WIB
Seorang pelaku UMKM menata barang dagangannya yang dijual di gazebo tepi Danau Perintis, Desa Huluduotamo, Kecamatan Suwawa, Kabupaten Bone Bolango, Sabtu (30/11/2024). Di sekitar area Danau Perintis terdapat gazebo yang dibangun oleh pemerintah daerah untuk tempat berjualan kuliner oleh pelaku UMKM. Gazebo UMKM menjual berbagai jenis makanan dan minuman, seperti sanggala atau pisang goreng dan kopi lokal Pinogu. Pengunjung dapat menikmati wahana sepeda bebek, perahu karet, kapal tembaga, hingga kuliner. MC Prov. Gorontalo/Haris