- Oleh MC KOTA TIDORE
- Selasa, 26 November 2024 | 06:04 WIB
Walikota Tidore Kepualaun Ali Ibrahim menanam bibit buah terong ungu di kebun percontohan kelompok tani garolaha Kelurahan Dowora Kota Tidore Kepulauan, Senin (4/9/2023). Walikota Tidore Kepulauan mengatakan manfaatkan pekarangan lahan kosong baik di halaman rumah maupun kebun untuk menanam berbagai macam tanaman sayuran, maka itu akan membantu ketersediaan ketahanan pangan di Kota Tidore. Bibit terong ungu siap tanam berumur 28 sampai 35 hari, dan dijual dengan harga Rp10.000,00/ikat. MC Tidore/G.Juna/Uyun.