BNPB SIAP BANTU PEMERINTAH DAERAH KENDALIKAN KARHUTLA

Unduh Foto - Album: ACARA PIMPINAN DAERAH



Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Republik Indonesia, Letjen TNI Suharyanto memberikan sambutan dalam Rapat koordinasi pengendalian kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) se-Provinsi Riau, di Gedung Daerah Riau Jalan Diponegoro Pekanbaru, Rabu (7/6/2023). Kepala BNPB mengatakan bahwa, pemerintah pusat siap melakukan koodinasi bersama pemerintah daerah setempat dalam upaya pengendalian Karhutla.MC Riau/As/Msa