BAHAN PEMBUATAN DODOL

Unduh Foto - Album: DODOL WOKA GORONTALO



Seorang anggota kelompok menuang gula merah yang sudah dicairkan ke dalam wajan di rumah produksi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah Matuari di Desa Reksonegoro, Kecamatan Tibawa, Kabupaten Gorontalo, Kamis (26/1/2023). Gula merah merupakan bahan utama untuk pembuatan dodol. Gula merah cair akan dicampur dengan santan, gula pasir, dan tepung beras ketan. MC Prov. Gorontalo/Haris