Nusantara
Guna mengoptimalkan partisipasi masyarakat serta memastikan kelancaran dan kedamaian Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Donggala menggelar Rapat Koordinasi dan Sosialisasi (Rakorsos) di Sriti Convention Hall, Palu, Kamis (8/2/2024).