Nusantara
Forum Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (FLLAJ) Kota Malang menggelar Rapat Koordinasi di Mini Block Office Balai Kota Malang, Senin (30/9/2024). Rakor ini diikuti oleh berbagai unsur, yakni dari Polresta Malang Kota, akademisi, dan stakeholder lainnya dan membahas tiga materi.