Dua orang warga kelurahan Sungai Wie melihat daftar Calon DRPD Kota dan Daftar Calon DPRD Provinsi Kalimantan Barat di TPS 14 Kelurahan Sungai Wie Kecamatan Singkawang Rabu (17/4/2019). Daftar calon dipasang pada papan untuk memudahkan warga dalam memilih nomor urut pada saat pencoblosan. Mc. Kota Singkawang/hen