- Oleh MC KOTA TIDORE
- Sabtu, 28 Desember 2024 | 16:00 WIB
Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Maluku Utara Ishak Jamaluddin memberikan pidato pada acara Milad Muhammadiyah ke 112 yang dilaksanakan di Aula SMAN 1 Tidore, Sabtu, (28/12/2024). Ishak Jamaluddin menyampaikan, kader persyarikatan Muhammadiyah adalah orang-orang pilihan yang berkumpul dan berusaha memampukan diri menjadi orang baik dan menyebarkan kebaikan kepada masyarakat. MCTidore/Ical