PERLENGKAPAN ADAT MOHUNTINGO

Unduh Foto - Album: SENI BUDAYA



Seorang ayah mengangkat baki tempat perlengkapan pada upacara adat mohuntingo di Kelurahan Ipilo, Kecamatan Kota Timur, Kota Gorontalo, Sabtu (10/8/2024). Mohuntingo atau menggunting rambut bayi identik dengan akikah. Dalam tradisi masyarakat Gorontalo, upacara adat mohuntingo dilakukan pada saat bayi berusia tujuh hingga 40 hari. Mohuntingo merupakan ungkapan rasa syukur atas kelahiran anak yang dikaruniakan Allah Swt. Salah satu perlengkapan utama dalam mohuntingo adalah buah kelapa muda yang digunakan untuk menyimpan potongan rambut bayi. Maknanya diharapkan bayi akan tumbuh seperti pohon kelapa yang semua bagiannya bermanfaat bagi makhluk lain. MC Prov. Gorontalo/Fadil/Haris

 

Foto Terkait Lainnya

  • Oleh Amiri Yandi
  • Jumat, 13 September 2024 | 17:56 WIB
TERIMA KASIH PELAYANAN PON DI ACEH
  • Oleh MC PROV GORONTALO
  • Rabu, 11 September 2024 | 15:53 WIB
BERI UCAPAN SELAMAT
  • Oleh MC PROV GORONTALO
  • Rabu, 11 September 2024 | 15:53 WIB
DOA ANGGOTA DPRD
  • Oleh MC PROV GORONTALO
  • Rabu, 11 September 2024 | 15:52 WIB
TINGKATKAN FUNGSI DPRD
  • Oleh MC PROV GORONTALO
  • Rabu, 11 September 2024 | 15:49 WIB
SERAHKAN BUKU MEMORI JABATAN
  • Oleh MC PROV GORONTALO
  • Rabu, 11 September 2024 | 15:49 WIB
SERAHKAN PALU SIDANG DPRD
  • Oleh MC PROV GORONTALO
  • Rabu, 11 September 2024 | 15:47 WIB
PERIKSA TEMPAT DUDUK
  • Oleh MC PROV GORONTALO
  • Rabu, 11 September 2024 | 15:47 WIB
SERAHKAN SK ANGGOTA DPRD