SENTRA IKM ROTAN DAN BAMBU SAMBAS

Unduh Foto - Album: IKM UKM UMKM



Seorang pengunjung mengamati produk kursi goyang yang terbuat dari rotan di galeri Sentra Industri Kecil Menengah (IKM) di Desa Piantus, Kecamatan Sejangkung, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, Selasa (12/12/2023). Galeri tersebut memajang beragam kerajinan tangan dari anyaman bambu dan rotan buatan perajin setempat seperti kursi, lemari, rak hias, keranjang, sangkar burung serta lainnya yang dijual seharga Rp20 ribu hingga jutaan rupiah tergantung jenis dan ukurannya. ANTARA FOTO/Jessica Wuysang/foc.