Wali Kota Singkawang, Tjhai Chui Mie menyampaikan sambutan pada Serah Terima Aset Rampasan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) di Balairung Kantor Wali Kota Singkawang, Selasa (13/12/2022). Wali Kota Singkawang mengatakan kemampuan keuangan daerah Kota Singkawang terbatas untuk menyentuh semua sektor khususnya pengadaan tanah dalam rangka penyelenggaraan kepentingan umum. MC kota Singkawang/Eko