Dua orang petugas Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Batang, melakukan Inspeksi Mendadak (Sidak) saat Pengawasan Keamanan Pangan di Pasar Tradisional dan Modern Jelang Perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) di Pasar Bandar, Kecamatan Bandar Kabupaten Batang, Selasa (13/12/2022). Kasi Kefarmasian dan Alat Kesehatan Dinkes Batang Rizza Fauziah mengatakan, kegiatan ini dilakukan pada 12-13 Desember 2022 di beberapa pasar di antaranya Pasar Batang, Warungasem, Subah, Limpung, Tersono, Bandar dan Bawang. MC Batang, Jateng/Ardhy/Jumadi