Nusantara
Wakil Gubernur Kepulauan Riau Marlin Agustina mendorong berbagai kalangan masyarakat untuk terus menggelar berbagai event olahraga. Karena dengan event yang semakin banyak, akan ikut menggerakkan perekonomian, namun harus tetap memperhatikan aturan protokol kesehatan yang ketat.