Nusantara
Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) bersama Komisi Pemilihan Umum (KPU), Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) serta Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten PPU siap mendukung penuh suksesnya pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) tahun 2024 di Kabupaten PPU.