Nusantara
Banjarmasin, InfoPublik - Seorang pengedara kendaraan bermotor di perempatan Jalan Kamboja Banjarmasin, hari Senin (07/01) pagi sekira pukul 08.00 Wita tampak terkejut saat tiba-tiba mendengar sebuah suara cukup nyaring menegur posisi sepeda motornya, yang berhenti tepat di jalur zebra cros.