FMB 9 (Peningkatan Perlindungan Masyarakat Serta Daya Saing Obat Dan Makanan)
Kamis, 19 September 2019 | 16:20 WIB
Jakarta, InfoPublik - Peredaran obat dan makanan berbahaya semakin marak dan mudah dijangkau masyarakat saat ini, maka dari itu FMB 9 melakukan diskusi pada Senin, 16 September 2019 dengan tema Peningkatan Perlindungan Masyarakat Serta Daya Saing Obat dan Makanan dengan mengundang narasumber Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Penny K Lukito, Ketua Komisi IX DPR Dede Yusuf, Ketua Umum Gabungan Asosiasi Pengusaha Makanan dan Minuman (GAPMMI) Adhi S Lukman dan Kuwat Sri Hudoyo, MS, sebagai Staf Ahli Bidang Hukum Kesehatan Kemenkes RI. Acara tersebut berlokasi di Gedung Serbaguna Kemkominfo, Jalan Merdeka Barat, 9 Jakarta Pusat. BPOM terus menerus berupaya memperkuat dan meningkatkan kemampuan dalam melakukan pengawasan obat dan makanan.
-
-
-
#FMB9#BPOM#GAPMMI
#KemenKes#KemenKominfo
#ProgramPemerintah#HumasPemerintah