- Oleh MC PROV JAWA TIMUR
- Kamis, 16 Januari 2025 | 19:21 WIB
© 2023 - Portal Berita InfoPublik.
Seorang pembalap Jawa Timur Murobbil Vitony (9) melakukan selebrasi setelah memasuk finish cabang olahraga (cabor) balap motor pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh Sumut 2024 di Sirkuit Multifungsi Pancing, Medan, Kamis (19/9/2024). Atlet Jawa Timur berhasil meraih medali emas nomor Race Standart Perorangan dengan catatan waktu 15:07.969. Medali perak diraih Jawa Barat dan Aceh meraih perunggu. MC Prov Jatim/Rafly/Henry