MUSDA DPD HNSI PROV KALBAR

Unduh Foto - Album: AKTIVITAS PEMUDA PRAMUKA DAN ORGANISASI SOSIAL



Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson membuka Musyawarah Daerah III Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Provinsi Kalbar 2024 di Hotel Maestro Pontianak, Minggu (14/7/2024). Harisson mengatakan, beberapa hal yang perlu menjadi perhatian bersama adalah kesejahteraan nelayan, keberlanjutan sumber daya laut, serta penguatan organisasi nelayan. Mc Prov Kalimantan Barat/Adpim

 

Foto Terkait Lainnya