GERAKAN TANAM CABAI DI PERBATASAN SANGGAU

Unduh Foto - Album: PERTANIAN PERIKANAN PERKEBUNAN PETERNAKAN



Penjabat (Pj) Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK), Windy Prihastari (ketiga kanan) menanam cabai pada kegiatan Gerakan Tanam Cabai (Gertam Cabai) PKK dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak PKK ke-52 di daerah perbatasan Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Senin (4/3/2024). Gerakan Tanam Cabai (Gertam Cabai) PKK dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak PKK ke-52 yang diinisiasi oleh TP-PKK Pusat ini, bertujuan untuk memasyarakatkan tanam cabai di pekarangan rumah. Mc Prov Kalimantan Barat/Adpim

 

Foto Terkait Lainnya