Seorang pemuda Desa Paya Tumpi Baru memilih kopi untuk difermentasi sebagai bahan baku untuk pembuatan Gayo Arabica Wine Coffee, Takengon, Jumat (8/9/2023). Gayo Arabica Wine Coffee merupakan 100% biji kopi arabica yang ditanam langsung di dataran tinggi Gayo pada ketinggian 1.500m di atas permukaan laut dengan biji kopi pilihan yang dipetik tanpa dikupas cangkangnya dan difermentasikan dalam waktu yang lama. MC Aceh/Wandra