GUBERNUR RIAU TEMUI MENKES BAHAS RS PUSAT OTAK DAN JANTUNG

Unduh Foto - Album: ACARA PIMPINAN DAERAH



Gubernur Riau Syamsuar (kedua kanan) didampingi Kepala Dinas Kesehatan Zainal Arifin (kanan) bertemu dengan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin (kiri) di Kantor Kementerian Kesehatan, Senin (16/1/2023).Gubernur Riau mengatakan  pertemuan dengan Menteri kesehatan membicarakan terkaitt pembangunan rumah sakit pusat otak dan jantung di Riau. MC Riau/Adpm/Msa