MENGUNCI WARNA

Unduh Foto - Album: BATIK KHAS GORONTALO



Seorang siswa menyapukan kuas yang telah diberi cairan waterglass di ruangan praktek Kriya Tekstil SMK Negeri 4 Gorontalo, Kamis (6/10/2022). Waterglass adalah sodium silikat yang merupakan senyawa alkali yang berbentuk cairan kental tidak berwarna. Cairan ini disapukan secara merata ke seluruh permukaan kain dengan tujuan untuk mengunci warna agar tidak pudar. Setelah cairan waterglass kering yang ditandai kain menjadi kaku, kemudian dilakukan proses pencucian. MC Prov. Gorontalo/Haris