CEGAH STUNTING DENGAN POLA HIDUP SEHAT DAN ASUPAN GIZI SEIMBANG

Unduh Foto - Album: JUNI 2022



Ketua TP PKK Kota Palangka Raya, Avina Fairid Naparin memberikan sambutan pada rangkaian pelaksanaan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) di Kantor Kelurahan Sabaru, Jalan RTA Milono Kota Palagka Raya, Jumat (24/6/2022). Avina mengajak warga kelurahan Sabaru untuk bersama-sama mencegah terjadinya stunting pada anak dengan menerapkan pola hidup sehat serta pemberian asupan gizi yang seimbang.MC Kota Palangka Raya/Saudi/ndk