ATURAN DALAM KAWASAN MUSEUM

Unduh Foto - Album: JUNI 2022



Seorang petugas meseum memberikan imbauan larangan sebelum masuk ke dalam kawasan Museum Lambung Mangkurat, Banjarbaru, Kamis (23/6/2022). Baberapa arahan tersebut yaitu dilarang menyentuh koleksi museum dan membawa makanan di dalam museum. Museum Lambung Mangkurat dibuka setiap hari dari pukul 08.00 hingga 13.00 wita dengan harga tiket masuk dewasa Rp5 ribu, anak- anak Rp3 ribu. MC Kalsel/usu/ARH