MOU DIGITAL TALENT SCHOLARSHIP 2022

Unduh Foto - Album: 2nd DEWG PRESIDENSI G20 INDONESIA



Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Hary Budiarto (tengah) membubuhkan tanda tangan MOU kerjasama dengan sejumlah Universitas saat acara Peluncuran Digital Talent Program 2022 dalam rangkaian side event Sidang Kedua Digital Economy Working Group (DEWG) G20 Presidensi Indonesia 2022 di Sleman, DI Yogyakarta, Selasa (17/5/2022). Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) terus berupaya untuk meningkatkan literasi digital masyarakat di berbagai kalangan melalui program beasiswa talenta digital atau Digital Talent Scholarship (DTS) dengan melakukan penandatangaan nota kesepahaman (memorandum of understanding) dengan 54 perguruan tinggi nasional untuk program Digital Talent Scholarship. Infopublik/Amiriyandi