SUAKA PARUH BENGKOK SEBAGAI SARANA KONSERVASI DAN REHABILITASI

Unduh Foto - Album: OKTOBER 2021



Walikota Tidore Kepulaun Ali Ibrahim menyampaikan sambutan pada Peresmian Suaka Paruh Bengkok, Buku Burung Indah Maluku Utara di Balai Taman Nasional Aketajawe Lolobata, Kecamatan Oba Utara, Kota Tidore Kepulauan, Selasa (26/10/2021). Ali Ibrahim mengatakan bahwa kehadiran suaka paruh bengkok ini tentunya tetap mendapatkan dukungan dari Pemerintah Daerah Kota Tidore karena memiliki fungsi sebagai sarana konservasi dan rehabilitasi burung serta menjadi wadah edukasi sekaligus rekreasi bagi warga. MC Tidore/G.Juna/Arvan Rijal.