Nusantara
Maail menyampaikan 4 pokok kerja YIM, di antaranya 1) Memaparkan Ulang strategi dan rencana manusia GPM yang selaras dan optimial sesuai kebutuhan serta kualifikasi zaman ini maupun nanti, 2) Membangun financial support system (Dukungan Finansial dan beasiswa) supporting Group dan Jaringan Pendidikan (Edu-Network) dari jemaat, swasta, negara hingga diaspora warga GPM seluruh dunia, 3) merancang dan membangun mekanisme project pembangunan manusia mulai dari perekrutan anak jemaat berprestasi, pembinaan mental rohani, hingga persiapan untuk study lanjut ke luar negri, 4) Mengkampanyekan budaya pro pendidikan tinggi, atau pembangunan pendidikan generasi muda sebagai bagian dari budaya rohani jemaat hingga menjadi tugas pelayanan GPM yang strategis.