Pemkab Seluma Audit Status Stunting Tahap II di Desa Talang Kabu

:


Oleh MC KAB SELUMA, Kamis, 9 November 2023 | 21:21 WIB - Redaktur: Juli - 502


Talang Kabu, InfoPublik - Wakil Bupati Seluma, Gustianto selaku Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting Kabupaten Seluma beserta tim melakukan sosialisasi serta mengaudit Kasus Stunting (AKS) tahap II di Balai Desa Talang Kabu Kecamatan Ilir Talo, Rabu (8/11/2023).
 
Wakil Bupati Seluma menyampaikan tujuan audit status stunting adalah untuk mengetahui faktor-faktor risiko dan penyebab stunting dengan sasaran calon pengantin, ibu hamil, ibu melahirkan maupun balita yang selanjutnya akan diintervensi sasaran AKS dalam mencegah muncul stunting baru.
 
"Mari kita bebaskan Kabupaten Seluma dari kasus stunting, untuk itu perlu kerja sama yang baik antara pemerintah dengan seluruh elemen masyarakat," ujar wakil bupati. (EM)
 
 
 
 
#Selumaalap
MC Kabupaten Seluma/Dinas Kominfo, Persandian dan Statistik Kabupaten Seluma.
Sumber : Bagian Prokopim Sstda Kabupaten Seluma.
 

Berita Terkait Lainnya

  • Oleh MC KOTA BATAM
  • Jumat, 22 November 2024 | 10:45 WIB
Batam Percepat Penanganan Stunting, Sekda Tekankan Kolaborasi Semua Pihak
  • Oleh MC KAB BANGKALAN
  • Kamis, 21 November 2024 | 17:32 WIB
Kabupaten Bangkalan Raih Penghargaan Penurunan Stunting, Sekda Apresiasi TPPS
  • Oleh MC KOTA TIDORE
  • Kamis, 21 November 2024 | 23:31 WIB
Pemkab Pulau Morotai Perkuat Koordinasi untuk Percepatan Penurunan Stunting
  • Oleh MC KAB BANGKALAN
  • Kamis, 21 November 2024 | 17:27 WIB
Pj Bupati Bangkalan Apresiasi Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan
  • Oleh MC KAB BALANGAN
  • Rabu, 20 November 2024 | 07:58 WIB
Fokus Penurunan Stunting, DP3A P2KB PMD Balangan Gelar Diseminasi AKS Kedua
  • Oleh MC PROV GORONTALO
  • Selasa, 19 November 2024 | 20:16 WIB
Pemprov Gorontalo Mulai Observasi 15 Desa Replikasi Antikorupsi